Ketum PSSI Dukung Pelatih Shin Tae-Yong Coret 2 Pemain Timnas U-19

- Pewarta

Rabu, 25 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI), Mochamad Iriawan. /Instagram.com/@mochamadiriawan84.

Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI), Mochamad Iriawan. /Instagram.com/@mochamadiriawan84.

APAKABAR NEWS – Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) Mochamad Iriawan tegas menegaskan dirinya mendukung penuh keputusan pelatih Shin Tae-Yong yang mencoret dua pemain Timnas Indonesia U-19 karena perilaku indisipliner.

Untuk diketahui, dalam pemusatan latihan Timnas U-19 yang digelar awal pekan ini, pelatih asal Korea Selatan, Shin Tae-Yong mencoret dua pemain timnas U-19. 

Antara lain, Serdy Ephy Fano dan Mochamad Yudha Febrian lantaran melakukan aksi indisipliner.

Baik Serdy maupun Mochammad Yudha dipulangkan ke klubnya masing-masing sejak Selasa, 24 November 2020. 

Hanya saja, Shin Tae-Yong tak mau mengungkapkan secara detail, perilaku indisipliner seperti apa yang telah dilakukan kedua pemain itu.

“Dua pemain yaitu Serdy dan Yudha telah melakukan tindakan indisipliner yang berat. Untuk itu, kami langsung memulangkan mereka,” tegas Shin Tae-Yong.

Untuk Serdy, pencoretan ini jadi yang kedua kalinya ia peroleh setelah sebelumnya, pemain asal Bhayangkara FC itu dicoret satu hari jelang Timnas Indonesia U-19 berangkat ke Kroasia dalam kurun waktu 29 Agustus 2020 lalu.

Berita Terkait

Jonathan Christie, Greysia Polii, dan Viktor Axelsen Siap Berlaga di BDMNTN-XL, Tiket Early Bird Sudah Dijual!
Bertemu dengan Presiden Komite Olimpiade Paris, Prabowo Subianto Disambut dengan Sapaan Presiden Terpilih
NS. Aji Martono Bangga dengan Pencapaian Tim-Tim Peserta di Final Tournament Mini Soccer PROPAMI CUP V 2024
Turnamen Mini Soccer V PROPAMI 2024: Meriahkan HUT PROPAMI, Pasar Modal, Jakarta, dan Bhayangkara di Jeruk Purut
Prabowo Subianto Doakan Timnas Indonesia Menang Tanding Lawan Timnas Korsel di Piala Asia 2024
Jelang Piala Dunia U17, Ketua Umum PSSI Erick Thohir Mohon Doa pada Pemuka Pondok Pesantren
Dihimpit Kondisi, Charles Stevent Justru Sukses jadi Konten Kreator
Ingin Menonton FIBA World Cup 2023? LOC Hadirkan Stan Bantuan di Kota Kasablanka

Berita Terkait

Jumat, 6 September 2024 - 21:36 WIB

Jonathan Christie, Greysia Polii, dan Viktor Axelsen Siap Berlaga di BDMNTN-XL, Tiket Early Bird Sudah Dijual!

Senin, 29 Juli 2024 - 11:00 WIB

Bertemu dengan Presiden Komite Olimpiade Paris, Prabowo Subianto Disambut dengan Sapaan Presiden Terpilih

Senin, 8 Juli 2024 - 19:20 WIB

NS. Aji Martono Bangga dengan Pencapaian Tim-Tim Peserta di Final Tournament Mini Soccer PROPAMI CUP V 2024

Sabtu, 29 Juni 2024 - 13:38 WIB

Turnamen Mini Soccer V PROPAMI 2024: Meriahkan HUT PROPAMI, Pasar Modal, Jakarta, dan Bhayangkara di Jeruk Purut

Kamis, 25 April 2024 - 07:09 WIB

Prabowo Subianto Doakan Timnas Indonesia Menang Tanding Lawan Timnas Korsel di Piala Asia 2024

Berita Terbaru