APAKABAR NEWS – Kasus dugaan korupsi Walikota Tanjungbalai, Sumatera Utara M Syahrial (MS) tahun anggaran 2020-2021, mulai menyeret oknum di lembaga legislatif Pusat.
Setelah menahan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan pengacara, saat ini KPK mulai menyelidiki keterlibatan Ketua DPR RI, Azis Syamsuddin.
Ketua KPK Firli Bahuri saat jumpa pers, di Gedung KPK, Jakarta, Kamis, 22 April 2021 malam, menegaskan bahwa KPK akan mendalami keterlibatan wakil ketua DPR-RI itu.
Baca Juga: Alat Pendeteksi ROV Digunakan untuk Pencarian KRI Nanggala, Seperti Ini Efektivitasnya
Baca Juga:
Penyidik KPK Sita Uang Senilai Rp59,49 di Rumah Japto Soerjosoemarno, Terkait Kasus Rita Widyasari
Terungkap Alasan Siman Bahar Mangkir Lagi dari Panggilan KPK, Kasus Dugaan Korupsi PT Aneka Tambang
Ketua KPK Tanggapi Soal Kabar Belum Ditahannya Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Karena Alasan Politik
Selanjutnya, silahkan baca berita versi lengkapnya di media Hallobogor.com dalam artikel “Terseret Kasus Walikota Tanjungbalai, Begini Keterlibatan Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin“